Skip to main content

Latihan Soal E-Rohani II 2022

Latihan Soal E-Rohani II 2022 - Hi friends, I hope you are all in good healthDOA ISLAM, In the article you are reading this time with the title Latihan Soal E-Rohani II 2022, We have prepared this article well for you to read and take information in it. hopefully the contents of the post Artikel Rohani, what we write you can understand. ok, happy reading.

Title : Latihan Soal E-Rohani II 2022
link : Latihan Soal E-Rohani II 2022

read also


Latihan Soal E-Rohani II 2022

1. MAKSUD DARI MAKANAN YANG HALALAN TAYYIBAN ADALAH
A. HALAL DAN BAIK
B. BERGIZI DAN MAHAL
C. ENAK, NIKMAT, DAN BERKAH
D. BAIK DAN SEDERHANA

2. ISLAM MEMBERIKAN KERINGANAN KEPADA UMAT-NYA DALAM MELAKSANAKAN SHALAT, MISALNYA DENGAN CARA MEN-JAMA’ DAN MENG-QASHAR, KERINGANAN DEMIKIAN INI DISEBUT
A. RUKHSAH
B. FIDYAH
C. IDDAH
D. KHIYAR

3. YANG DIMAKSUD DENGAN “QAULUS SHOHABY” ADALAH ….
A. PERKATAAN TABIIN
B. PERKATAAN MUJTAHID
C. PERKATAAN TABIIT TABIIN
D. PERKATAAN SAHABAT

4. SETELAH SANGKAKALA PERTAMA DIBUNYIKAN OLEH MALAIKAT ISRAFIL, MAKA DUNIA AKAN HANCUR. LALU SANGKAKALA KEDUA AKAN MENGAWALI TAHAPAN HARI KIAMAT SELANJUTNYA YANG DISEBUT
A. QIYAMAH
B. BA’ATS
C. HISAB
D. JAZA’

5. BERIKUT INI ADALAH WAKTU YANG SAH UNTUK MENYEMBELIH HEWAN QURBAN, KECUALI
A. 11 DZULHIJJAH
B. 12 DZULHIJJAH
C. 14 DZULHIJJAH
D. 10 DZULHIJJAH

6. MAZHAB FIQH YANG DIPRAKTIKAN OLEH UMAT ISLAM DI DUNIA ADALAH SEBAGAI BERIKUT, KECUALI
A. SYAFI’I
B. HANAFI
C. WAHABI
D. MALIKI

7. SAMBUNGAN AYAT YANG TERPUTUS ADALAH
وَيْلٌ لِّكُلِّ...... لُّمَزَةٍۙ
A. ---
B. هُمَزَةٍ
C. ---
D. ---

8. AYAT-AYAT AL-QURAN YANG TURUN DI KOTA MADINAH DISEBUT DENGAN ….
A. AYAT MUHKAM
B. AYAT MADANIYAH
C. AYAT MAKIYAH
D. AYAT MUTASYABIH

9. MENUNTUT ILMU SAINS, SEPERTI KIMIA, BIOLOGI, MATEMATIKA, HUKUMNYA DALAM ISLAM ADALAH ….
A. MUBAH
B. WAJIB KIFAYAH
C. WAJIB AIN
D. SUNNAH

10. SESEORANG YANG MENIKAH DENGAN NIAT UNTUK MENYAKITI PASANGANNYA, HUKUM PERNIKAHANNYA ….
A. SUNNAH
B. MUBAH
C. MAKRUH
D. HARAM

11. YANG DIKENAL SEBAGAI TOKOH SEJARAWAN MUSLIM MODERN YAITU ….
A. IBNU SIRIEN
B. IBNU BATUTAH
C. IBNU KHALDUN
D. IBNU RUSYDI

12. BAGI SEORANG PEMUDA MUSLIM YANG SUDAH MEMILIKI KEINGINAN MENIKAH DAN SUDAH PUNYA KESANGGUPAN, BILA TIDAK DISEGERAKAN KHAWATIR AKAN TERJERUMUS PADA PERBUATAN MAKSIAT, MAKA BAGINYA MENIKAH MENJADI …
A. MUBAH
B. WAJIB
C. SUNNAH
D. MAKRUH

13. WAKTU YANG PALING AFDHAL UNTUK MEMBAYAR ZAKAT FITRAH ADALAH …
A. SEJAK TANGGAL 1 RAMADHAN SAMPAI AKHIR BULAN RAMADHAN
B. SESUDAH SHALAT SUBUH TANGGAL 1 SYAWWAL SEBELUM PERGI SHALAT IDUL FITRI
C. SEJAK TERBENAMNYA MATAHARI PADA AKHIR BULAN RAMADHAN SAMPAI MENJELANG SHALAT IDUL FITRI
D. KETIKA MALAM TAKBIRAN SAMPAI SEBELUM MUNCUL MATAHARI TANGGAL 1 SYAWAL

14. BERBICARA TENTANG HALAL ATAU HARAMNYA SUATU MAKANAN ATAU MINUMAN BERARTI BERBICARA TENTANG
A. SYARIAH
B. THAHARAH
C. AKHLAK
D. SIYASAH

15. DALAM SEBUAH HADITS, RASULULLAH BERSABDA. “BERHATI-HATILAH TERHADAP SIFAT HASAD (DENGKI), KARENA SESUNGGUHNYA HASAD ITU MEMAKAN KEBAIKAN SEBAGAIMANA …
A. API MEMAKAN KAYU BAKAR
B. PAGAR MEMAKAN TANAMAN
C. HUJAN MEMBASAHI BUMI
D. TINTA MERUSAK SUSU

16. YANG DIMAKSUD DENGAN “QAULUS SHOHABY” ADALAH ….
A. PERKATAAN TABIIN
B. PERKATAAN SAHABAT
C. PERKATAAN TABIIT TABIIN
D. PERKATAAN MUJTAHID

17. ORANG YANG BERZAKAT MAL HARUS MEMENUHI PERSYARATAN, YAITU …
A. ISLAM, CUKUP HAUL, BUKAN KARENA PAKSAAN
B. ISLAM, SEHAT JASMANI, IKHLAS
C. ISLAM, MERDEKA, CUKUP NISAB DAN HAUL
D. ISLAM, MILIK YANG SEMPURNA, IKHLAS

18. KARAKTER KAUM RADIKAL ADALAH SEBAGAI BERIKUT, KECUALI …
A. BERSIKAP TASAMUH
B. MERASA PALING BENAR
C. ISLAM SATU-SATUNYA SOLUSI
D. SOLID, MILITAN, LOYAL

19. KETENTUAN ALLAH TAALA YANG PASTI BERLAKU DAN TIDAK DAPAT DIHALANGI OLEH SESUATU APAPUN, DALAM ISLAM DISEBUT DENGAN …
A. QADHA ASY-SYAR
B. QADHA MUALLAQ
C. QADHA MUBRAM
D. QADHA AL-KHAIR

20. AL-QUR’AN MENJELASKAN BAHWA BAGIAN ANAK LAKI-LAKI … BAGIAN ANAK PEREMPUAN
A. ½ KALI
B. 1 KALI
C. 2 KALI
D. 3 KALI

21. MAKNA JIHAD SERINGKALI DISALAHFAHAMI OLEH BEBERAPA KELOMPOK RADIKAL DAN INTOLERAN, PADAHAL JIHAD YANG PALING BERAT MENURUT RASULULLAH ADALAH JIHAD MELAWAN?
A. KELOMPOK SEPARATIS
B. NAFSU
C. PENGUASA YANG ZALIM
D. KAUM KAFIR

22. ORANG TUA YANG SUDAH RENTA DAN PIKUN BOLEH MENINGGALKAN PUASA TETAPI WAJIB BAGINYA UNTUK
A. MENGQADA PUASANYA
B. MENGQADA PUASA DAN MEMBAYAR FIDYAH
C. MEMBAYAR ZAKAT
D. MEMBAYAR FIDYAH

23. BACAAN YANG BENAR ADALAH
A. ---
B. ---
C. اَلَمْ نَشْرَحْ لَكَ صَدْرَكَۙ
D. ---

24. DIPUKUL 100 KALI DAN DIASINGKAN SELAMA SATU TAHUN ADALAH HUKUMAN BAGI PELAKU
A. AZZANI
B. ZINA GHOIRU MUHSAN
C. ZINA MUHSAN
D. ZINA MUHSIN

25. MASA KHALIFAH AL MAKMUN (BANI ABBASYIAH) TELAH BERHASIL MENDIRIKAN SUATU LEMBAGA KEILMUAN, YAITU …
A. BAITUL MAAL
B. BAITUL HIKMAH
C. BAITUL ILMI
D. BAITUL MAQDIS

26. YANG BUKAN TERMASUK INDIKATOR MODERASI BERAGAMA DI INDONESIA ADALAH
A. ISTIQOMAH
B. KOMITMEN KEBANGSAAN
C. ANTI KEKERASAN
D. AKOMODATIF TERHADAP BUDAYA LOKAL

27. ILMUWAN MUSLIM YANG MENCIPTAKAN ALGORITMA DAN AL-JABAR ADALAH …
A. AVICENNA
B. AL-KHAWARIZMI
C. IBNU RUSYD
D. IBNU KHALDUN

28. HARI RAYA IDUL ADHA JATUH PADA TANGGAL … HIJRIYAH
A. 1 MUHARRAM
B. 1 SYAWWAL
C. 12 RABIUL AWWAL
D. 10 DZULHIJJAH

29. SIKAP PEMAHAMAN YANG TERBUKA DAN MAU MENERIMA KEBENARAN DARI LUAR SELAMA BERSUMBER DARI AL-QURAN DAN SUNNAH DISEBUT …
A. ASWAJA
B. EKSLUSIF
C. INKLUSIF
D. FANATIK

30. RABIAH AL-ADAWIYAH ADALAH TOKOH YANG TERKENAL DENGAN PENGALAMAN SUFISTIK PADA TINGKAT …
A. WAHDATUL WUJUD
B. MAHABBAH
C. MA’ARIFAH
D. HULUL

31. MENJAGA KEUTUHAN NKRI DENGAN BINGKAI UKHUAH …
A. NASABIYAH
B. WATHONIYAH
C. ISLAMIYAH
D. INSANIYAH

32. TANDA KIAMAT BESAR ADALAH SEBAGAI BERIKUT, KECUALI
A. DIUTUSNYA RASULULLAH
B. MUNCULNYA YA’JUJ DAN MA’JUJ
C. MUNCULNYA AL-MASIH AD-DAJJAL
D. TERBITNYA MATAHARI DARI BARAT

33. YANG MERUPAKAN CIRI-CIRI AYAT MAKKIYAH ADALAH …
A. DITURUNKAN DI MAKKAH SETELAH HIJRAH
B. DITURUNKAN DI MADINAH SEBELUM HIJRAH
C. MENGANDUNG NILAI-NILAI POLITIK DAN KETATANEGARAAN
D. DIMULAI DENGAN “YAA AYYUHANNAS”, PENDEK-PENDEK

34. BAGI ORANG YANG TELAH MAMPU KAWIN DAN TIDAK BISA MENJAGA DIRI DARI PERBUATAN ZINA SEANDAINYA TIDAK KAWIN, MAKA HUKUMNYA MELAKUKAN PERKAWINAN BAGI ORANG TERSEBUT DIDASARKAN KEPADA KAIDAH …
A. AL-ASHLU FIN NAHYI AL-MUTLAK YAQTADIT FI ZAMI’IL AZIMAH
B. MA LA YATIMMU BIHIL WAJIB FAHUWA WAJIBUN
C. AL-ASHLU FIL AMRI LIL WUJUD
D. AL-ASHLU FIL ASYYAI AL-IBAHAH HATTA YADULLAD ALAT TAHRIMI

35. DALAM SEBUAH HADITS DIKATAKAN “ENGKAU BERIBADAH KEPADA ALLAH SEOLAH-OLAH ENGKAU MELIHATNYA. MAKA JIKA ENGKAU TIDAK MELIHATNYA, MAKA SESUNGGUHNYA ALLAH ITU MELIHAT KAMU” INI ADALAH PENGERTIAN DARI?
A. IMAN
B. TASAWUF
C. IHSAN
D. ISLAM

36. BERIMAN KEPADA NAMA-NAMA ALLAH DAN SIFAT-SIFATNYA DISEBUT DENGAN
A. TAUHID ULUHIYAH
B. TAUHID ASMA WA SIFAT
C. TAUHIDULLAH
D. TAUHID RUBUBIYAH

37. DALAM ISTILAH AGAMA ISLAM, TOLERANSI SERING DISEBUT SEBAGAI?
A. TADAKHUL
B. TABAYUN
C. TAWAQUF
D. TASAMUH

38. PERBUATAN KEBAJIKAN YANG DILAKUKAN SECARA IKHLAS DENGAN MENGHARAPKAN RIDHA ALLAH SWT. DAN MENDATANGKAN PAHALA BAGI PELAKUNYA MESKIPUN IA TELAH MENINGGAL DISEBUT
A. AMAL SHALEH
B. AMAL JAMAAH
C. AMAL NAFSIAH
D. AMAL JARIYAH

39. BERIKUT INI ADALAH PENGERTIAN IMAN
A. MEYAKINI DENGAN HATI
B. MEMBUKTIKAN DENGAN PERBUATAN
C. MENEGAKKAN AMAR MAKRUF NAHI MUNKAR
D. MENGUCAPKAN DUA KALIMAT SYAHADAT
(Ragu dengan jawaban ini; iman seyogyanya menyakini dengan hati, mengucapkan dengan lisan, dan dibuktikan dengan perbuatan)

40. SHALAT SUNNAH YANG DILAKUKAN TANPA TERIKAT OLEH WAKTU, JUGA TIDAK DISEBABKAN ADANYA SEBAB TERTENTU, SEPERTI HENDAK BEPERGIAN DAN LAINNYA, BAHKAN TIDAK MEMILIKI JUMLAH RAKAAT TERTENTU DAN BOLEH DILAKUKAN KAPAN PUN, DIMANAPUN, DAN DENGAN JUMLAH BERAPA PUN DISEBUT SHALAT SUNNAH
A. SHALAT ISYRAQ
B. SHALAT HAJAT
C. SHALAT AWWABIN
D. SHALAT SUNNAH MUTLAQ

41. KELOMPOK INTOLERAN DALAM ISLAM SERING MENYEBARKAN PAHAM …
A. TAWAZZUN
B. TASAMMUH
C. TAKFIRI
D. TAWASSUTH

42. MENGADAKAN WALIMATUH SESUDAH AKAD HUKUMNYA ADALAH
A. FARDU KIFAYAH
B. JAIZ
C. FARDU A’IN
D. SUNNAH

43. HADITS TERSEBUT MERUPAKAN DALIL DIUTUSNYA NABI MUHAMMAD SAW UNTUK MENYEMPURNAKAN …
اِنَّمَا بُعِثْتُ ِلأ ُتَمِّمَا مَكَارِمَ اْلأَحْلاَ قِ
A. AGAMA
B. AKHLAK
C. NABI-NABI DAN RASUL TERDAHULU
D. TOLERANSI

44. DI BAWAH INI YANG MERUPAKAN SYARAT SAHNYA SHALAT ADALAH
A. MENGANGKAT TANGAN SAAT TAKBIRATUL IKHRAM
B. BERDIRI TEGAK BAGI YANG MAMPU
C. SUCI DARI HADAS BESAR DAN KECIL DAN NAJIS
D. MEMBACA SALAM KEDUA

45. MENUKIL (MEMINDAHKAN) UCAPAN SESEORANG KEPADA ORANG LAIN DENGAN TUJUAN MERUSAK HUBUNGAN ATAU PERSAUDARAAN DIANTARA KEDUANYA, DALAM ISLAM DISEBUT DENGAN …
A. FITNAH
B. NAMIMAH
C. SUM’AH
D. GHIBAH

46. SIAPAKAH BERGELAR SINGA PADANG PASIR …
A. HAMZAH BIN ABDUL MUTHALIB
B. HAMZAH BIN ABU THALIB
C. HAMZAH IBNUL THALIB
D. HAMZAH FANSURI

47. ETIKA BERPAKAIAN BAGI KAUM WANITA DALAM MAZHAB SYAFI’I ADALAH …
A. TELAPAK TANGAN DAN TELAPAK KAKI
B. WAJAH, TELAPAK TANGAN, DAN KAKI
C. WAJAH DAN KEDUA TELAPAK TANGAN
D. WAJAH SAJA
(Mungkin maksudnya KECUALI kali ya...)

48. LAKI-LAKI ATAU PEREMPUAN YANG TIDAK BOLEH (HARAM) DINIKAHI DISEBUT …
A. MIHROM
B. MIHROB
C. MAHROM
D. HARIM

49. KEPERCAYAAN SEPENUH HATI, DIUCAPKAN SECARA LISAN, DAN DIPRAKTIKAN DALAM TINDAKAN SEHARI-HARI ADALAH PEMAHAMAN …
A. ISLAM
B. IMAN
C. IKHSAN
D. TAQWA

50. BERIKUT INI ADALAH LARANGAN KETIKA SEDANG BERIHRAM, KECUALI
A. MEMAKAI WEWANGIAN
B. MENCABUT POHON ATAU TANAMAN
C. MANDI
D. MEMAKAI SEPATU YANG MENUTUP MATA KAKI


BAGIAN II

51. SABAR DALAM MENGHADAPI KESULITAN DAN BERBAGAI COBAAN HIDUP DENGAN CARA
A. BERSYUKUR KARENA ALLAH MEMBERI COBAAN UNTUK MENAIKKAN LEVEL KEIMANAN
B. MENAHAN TANPA KELUH KESAH ATAS KEADAAN YANG ADA
C. SEMBAHYANG DAN MENERIMA DENGAN LAPANG DADA
D. MENCOBA UNTUK TERUS MENERIMA MESKI TERASA AMAT BERAT
E. HATI BERONTAK TIDAK TERIMA TETAPI DIKUAT-KUATKAN

52. BAGAIMANA SIKAP ANDA JIKA PEKERJAAN PASANGANNYA MENUNTUT MASING-MASING SALING BERJAUHAN
A. MEMBAWA SERTA SEMUA KELUARGA, ANAK, ISTRI, DAN ORANGTUA AGAR TETAP MENJADI KELUARGA YANG UTUH
B. TIDAK MEMBAWA SEMUA KELUARGA, TETAPI TETAP MENJAGA KOMUNIKASI
C. MENINGGALKAN PEKERJAAN ANDA DAN MENCARI PEKERJAAN BARU AGAR DAPAT BERKUMPUL DENGAN PASANGAN ANDA
D. MENCARI KESENANGAN DENGAN TEMAN-TEMANNYA YANG COCOK
E. MENGUNJUNGI PASANGAN SETIAP BULANNYA

53. ANDA MEMILIKI TOKO DI SEBUAH PASAR, SUATU SAAT PASAR ITU TERBAKAR DAN TOKO ANDA SELAMAT, SIKAP ANDA
A. BERSYUKUR TOKO ANDA SELAMAT
B. SEDIH TOKO TETANGGA TERBAKAR
C. BAHAGIA TOKO SAYA SELAMAT
D. BEREMPATI DAN MENOLONG TOKO LAIN
E. SEGERA MENYELAMATKAN BARANG YANG ADA DI TOKO SAYA

54. SOSIALISASI MODERASI BERAGAMA DI LINGKUNGAN POLRI BERTUJUAN UNTUK
A. MENDUKUNG PROGRAM MODERASI BERAGAMA YANG DISOSIALISASIKAN OLEH PEMERINTAH
B. MENGARAHKAN PERSONEL UNTUK BERAGAMA DENGAN PEMAHAMAN YANG BENAR SESUAI AJARAN AHLUSSUNNAH WAL JAMAAH
C. MENANGKAL MASUKNYA PAHAM RADIKAL DAN INTOLERAN DI INTERNAL POLRI
D. MENGUATKAN SISI ROHANI PERSONEL
E. MENJAGA KEUTUHAN BANGSA DAN NEGARA

55. BELAKANGAN BANYAK KELOMPOK GARIS KERAS YANG MENGATASNAMAKAN ISLAM, SIKAP APA YANG SEMESTINYA DIPERLAKUKAN TERHADAP MEREKA
A. MENDUKUNG KARENA MEREKA MEMPERJUANGKAN AGAMA ALLAH
B. NEGARA INI NEGARA HUKUM. HUKUM HARUS DITEGAKKAN TERHADAP SIAPAPUN
C. TIDAK MENYETUJUI SIKAP MEREKA
D. MEREKA SEHARUSNYA DITERBITKAN SAAT MELAKUKAN TINDAKAN YANG MENGGANGGU KETERTIBAN
E. MEMBIARKAN SAJA KARENA BUKAN URUSAN KITA

56. PIAGAM MADINAH SERINGKALI DIANALOGIKAN SEPERTI PANCASILA DALAM KONTEKS NKRI. TELADAN APA YANG DICONTOHKAN NABI MUHAMMAD DI DALAM PIAGAM MADINAH
A. MENEGAKKAN KEADILAN KEPADA SIAPAPUN TANPA MEMANDANG AGAMA
B. MENGKUKUM KELOMPOK YANG MELAKUKAN PENGKHIANATAN
C. MEMULAI KESEPAKATAN DENGAN NIAT YANG TULUS DAN BAIK
D. MEMBUAT KESEPAKATAN BERSAMA DENGAN BERBAGAI KELOMPOK SUKU DAN AGAMA UNTUK MENJAGA KESELAMATAN BANGSA
E. AJARAN TOLERANSI ANTAR PENDUDUK MAYORITAS DAN MINORITAS

57. SAAT ATASAN MEMBERI ANDA THR (TUNJANGAN HARI RAYA) BERUPA SEMBAKO, TINDAKAN ANDA ADALAH
A. MENGHABISKAN SEMUANYA UNTUK KELUARGA DI RUMAH
B. MENJUALNYA KEMBALI KEPADA ORANG LAIN UNTUK MENDAPAT KEUNTUNGAN
C. MENOLAK PEMBERIAN TERSEBUT KARENA ANDA MERASA MASIH BANYAK YANG LEBIH BERHAK MENERIMANYA SELAIN ANDA
D. MENGKONSUMSI SEPERLUNYA DAN MEMBAGIKANNYA KEPADA KERABAT DEKAT ANDA YANG KURANG MAMPU
E. MENYUMBANGKAN SELURUHNYA KEPADA ORANG-ORANG YANG MEMBUTUHKAN

58. ANDA HANYA MEMILIKI UANG YANG CUKUP UNTUK MAKAN PAGI HARI INI SAJA, TIBA-TIBA ANDA MELIHAT ADA PENGEMIS DENGAN ANAKNYA YANG SEDANG KELAPARAN DI PINGGIR JALAN, BAGAIMANA SIKAP ANDA …
A. MEMBERIKAN SELURUH UANG YANG SAYA AKAN GUNAKAN UNTUK MAKAN KEPADA PENGEMIS TERSEBUT
B. SAYA TIDAK PEDULI DAN MEMBELI MAKANAN UNTUK SAYA KARENA SAYA JUGA KELAPARAN
C. MEMBERIKAN SEBAGIAN UANG YANG SAYA AKAN GUNAKAN UNTUK MAKAN KEPADA PENGEMIS KEPADA PENGEMIS TERSEBUT
D. BERDOA SEMOGA ALLAH MEMBERIKAN REZEKI BAGI PENGEMIS TERSEBUT
E. SAYA BELI MAKANAN UNTUK PRIBADI DAN BERHUTANG MAKANAN KE WARUNG UNTUK PENGEMIS TERSEBUT

59. HAJI ADALAH SALAH SATU RUKUN ISLAM, BAGAIMANA SIKAP ANDA SEBAGAI PNPP POLRI?
A. MENUNGGU SAMPAI MEMILIKI REZEKI YANG BERLEBIH
B. SUDAH MULAI MENABUNG KHUSUS UNTUK BIAYA HAJI
C. MEMINJAM DANA UNTUK BERHAJI KARENA HAJI ADALAH WAJIB
D. UMROH DAHULU SEBAGAI PERSIAPAN SUPAYA BISA LEBIH MANTAP SECARA ROHANI
E. BELUM SIAP BERHAJI, MERASA MASIH BELUM PANTAS

60. TANDA BERIMAN KEPADA ALLAH ADALAH
A. MENUMPAS KEMUNGKARAN UNTUK MENEKANKAN SYARAT AGAMA
B. BERIBADAH SIANG DAN MALAM DAN YAKIN REZEKI AKAN DIJAMIN ALLAH
C. BERINFAK KEPADA ORANG MISKIN JIKA MEMILIKI KELEBIHAN REJEKI.
D. BEKERJA KERAS DEMI MENDAPATKAN REZEKI YANG HALAL
E. BERIBADAH DENGAN PENUH KESUNGGUHAN SERTA MERASA DIAWASI ALLAH

61. APAKAH TUJUAN ALLAH MENCIPTAKAN MANUSIA BAGI ALAM SEMESTA …
A. UNTUK MENGENAL SATU SAMA LAIN
B. UNTUK MENEGAKKAN KEBENARAN
C. UNTUK MEWAKILINYA MENGELOLA ALAM INI
D. UNTUK MENUMPAS KEJAHATAN
E. UNTUK MEWAKILI KEKUASAANNYA DI ALAM RAYA

62. CIRI-CIRI ORANG INTOLERAN DALAM ISLAM ADALAH
A. MENGATAKAN SEMUA HAL YANG TIDAK DIKERJAKAN NABI SEMUA BID’AH
B. MENGANGGAP ZIARAH KUBUR ADALAH BID’AH
C. MENGANGGAP BAHWA ISLAM MEREKA PALING BENAR
D. MENGANGGAP ORANG YANG BERTASAWWUF ADALAH ZINDIQ (SESAT)
E. MELARANG PERINGATAN MAULID NABI

63. BAGAIMANA PANDANGAN ANDA MENYIKAPI PERBEDAAN PENDAPAT DALAM MASALAH KHILAFIYAH (PERBEDAAN PENDAPAT) AGAMA ISLAM?
A. MEMBUAT PERPECAHAN INTERNAL UMMAT
B. MENINGKATKAN TOLERANSI
C. MEMBINGUNGKAN UMAT
D. PERBEDAAN ADALAH FITRAH
E. MEMBUKA WAWASAN BARU

64. PADA MASA PANDEMI, SAYA DITUGASKAN UNTUK PATROLI PENEGAKKAN PROKES DI TEMPAT KERAMAIAN, SIKAN SAYA ADALAH …
A. MENYITA BARANG DAGANGAN MEREKA AGAR TIDAK BERJUALAN DI TEMPAT UMUM SAAT PANDEMI
B. MEMPERBOLEHKAN PERDAGANGAN DI TEMPAT UMUM KARENA MEREKA JUGA BUTUH PEMASUKAN
C. MEMBERIKAN SANKSI KEPADA PEDAGANG YANG SELALU BERJUALAN DI TEMPAT UMUM SAAT MASA PANDEMI
D. MENUTUP PAKSA SEMUA TEMPAT PERDAGANGAN KARENA DAPAT MENINGKATKAN PENYEBARAN VIRUS CORONA
E. MEMPERINGATKAN MEREKA YANG BERJUALAN AGAR TETAP MENJAGA PROKES SAAT BERJUALAN

65. ADANYA KISAH-KISAH YANG DICERITAKAN ALLAH DI DALAM AL-QURAN BERTUJUAN UNTUK …
A. MENGETAHUI TENTANG SEJARAH SECARA UTUH
B. MENDAPATKAN PENGETAHUAN BARU
C. MEMPEROLEH CERITA SECARA LENGKAP
D. MENGAMBIL PELAJARAN DARI KISAH TERSEBUT
E. MENGUATKAN KEIMANAN TERHADAP AL-QURAN

66. JIKA DI SUATU TEMPAT UMAT MUSLIM DAN NON MUSLIM MENDAPAT MUSIBAH DAN MEMBUTUHKAN PERTOLONGAN MAKA
A. PORSI BANTUAN UNTUK MUSLIM DILEBIHKAN DARI PADA NON-MUSLIM
B. JIKA MAMPU DIBANTU SEMUA TANPA MEMBEDAKAN KEYAKINAN
C. MENGUTAMAKAN TETANGGA SESAMA MUSLIM
D. MEMBANTU SEMUA SEMAMPUNYA DAN MENGAJAK ORANG LAIN JUGA IKUT MEMBANTUNYA
E. UMAT NON-MUSLIM DIBERI PORSI LEBIH AGAR MAU MASUK ISLAM

67. APA YANG DIMAKSUD DENGAN BERISLAM SECARA MODERAT …
A. MENJALANKAN AJARAN AGAMA SESUAI DENGAN BUDAYA NKRI
B. TIDAK BERLEBIH-LEBIHAN DALAM BERAGAMA
C. SEIMBANG ANTARA KEBENARAN RASIO DENGAN KEBENARAN WAHYU
D. MENJALANKAN AJARAN ISLAM SESUAI AL-QURAN DAN SUNNAH
E. MELAKUKAN DAKWAH ISLAM SECARA DAMAI

68. APA YANG DIMAKSUD TOLERANSI DALAM BERAGAMA
A. MENDAKWAHKAN ISLAM KEPADA ORANG LAIN SECARA DAMAI
B. TIDAK MENCAMPURI URUSAN AGAMA ORANG LAIN
C. SIKAP TIDAK MAU TAHU TERHADAP AGAMA ORANG LAIN
D. MENGHARGAI AGAMA ORANG LAIN DAN TIDAK MEMBENARKANNYA
E. MENUNJUKKAN KEBAIKAN DAN KEISTIMEWAAN ISLAM KEPADA AGAMA LAIN

69. DALAM SETIAP PELAKSANAAN IBADAH KEPADA ALLAH SWT, HAL YANG HARUS DITANAMKAN MENJADI ESENSI IBADAH ADALAH
A. MELURUSKAN NIAT
B. MENUMBUHKAN PERASAAN SELALU DIAWASI ALLAH
C. HARUS SESUAI DENGAN KETENTUAN AGAMA
D. BERHARAP MASUK SURGA
E. BERHARAP RIDHA ALLAH

70. PEREMPUAN DIBERI HAK MENENTUKAN SENDIRI DALAM MEMILIH CALON SUAMINYA MERUPAKAN
A. SIKAP MENGHARGAI STATUS PEREMPUAN
B. PEREMPUAN MENDAPATKAN HAK KEBEBASAN
C. SEBAGAI BUKTI BAHWA PEREMPUAN SAMA DENGAN LAKI-LAKI
D. PEREMPUAN TIDAK DIDISKRIMINASI
E. BENTUK KEADILAN YANG DIBERIKAN KELUARGA

71. JIKA TERJADI KONFLIK ANTARA SEORANG MUSLIM DENGAN NON-MUSLIM
A. IKUT MEMBELA SAUDARA SESAMA MUSLIM
B. MELAPORKAN KONFLIK YANG TERJADI KEPADA PIHAK BERWENANG
C. BERUPAYA MENCARI SOLUSI AGAR TIDAK TERJADI LAGI KONFLIK AGAMA
D. BERUPAYA MENDAMAIKAN YANG TERLBAT DALAM KONFLIK
E. BERDOA AGAR KONFLIK TIDAK BERKEPANJANGAN

72. INDONESIA BUKAN NEGARA ISLAM, TAPI MASYARAKATNYA MAYORITAS ISLAM, MENURUT ANDA BAGAIMANA SEHHARUSNYA NEGARA INI …
A. MASYARAKAT MUSLIM HARUS MENGUSULKAN PENERAPAN HUKUM ISLAM BAGI UMAT MUSLIM INDONESIA
B. PERUNDANG-UNDANGAN DAN ATURAN NEGARA BELUM SEMPURNA DAN HARUS DIAWAKI OLEH PEMIMPIN YANG BISA MENGAYOMI SELURUH RAKYAT
C. HARUS MENDIRIKAN KHILAFAH ISLAMIYAN UNTUK TEGAKNYA HUKUM ISLAM
D. MASYARAKAT MUSLIM TIDAK HARUS MENGHARGAI UMAT MINORITAS DALAM SEGALA HAL
E. PANCASILA DAN UUD 1945 SUDAH COCOK UNTUK MEMAYUNGI SELURUH MASYARAKAT INDONESIA YANG BERAGAM

73. SELAIN PENDIDIKAN IMAN, PENDIDIKAN MORAL DAN AKHLAK JUGA SANGAT PENTING KARENA
A. DAPAT MENUMBUHKAN KARAKTER PEKERJA KERAS
B. DAPAT MEMBENTUK KARAKTER YANG RELIGIUS BERAZASKAN KETUHANAN
C. DAPAT MENENTUKAN ARAH PERGAULANNYA
D. DAPAT MENUMBUHKAN JIWA MUDA YANG BERKOMPETEN
E. DAPAT BERPERAN SERTA DALAM PEMBANGUNAN LINGKUNGAN

74. SIKAP TERHADAP KEYAKINAN AGAMA LAIN ADALAH
A. SIKAP TOLERAN PADA AGAMA LAIN MENANDAKAN LEMAHNYA IMAN
B. KITA HORMATI MEREKA SECARA BAIK, KEYAKINAN MEREKA ADALAH PILIHAN YANG HARUS DIHORMATI
C. TURUT BAHAGIA BERSAMA DALAM PERAYAAN HARI BESAR MEREKA SEBAGAI TANDA TOLERANSI
D. MENGHORMATI SEPERLUNYA DAN SEWAJARNYA
E. BIARKAN MEREKA DENGAN KEYAKINANNYA SEPANJANG TIDAK MENGGANGGU KITA

75. BERIKUT INI YANG TERMASUK MOTIVASI BERKELUARGA DALAM ISLAM ADALAH …
A. MENGHINDARKAN DIRI DARI MAKSIAT
B. UNTUK MENDAPATKAN PENGAKUAN DARI MASYARAKAT
C. MENINGKATKAN IBADAH
D. MENDAPATKAN KETURUNAN
E. MENJALANKAN SYARIAT AGAMA

76. SAAT BERDZIKIR KEIMANAN SAYA KEPADA ALLAH TA’ALA TERASA SEMAKIN KOKOH
A. SEBAB MENAMBAH SEMANGAT DALAM IBADAH
B. SEBAB DENGAN DZIKIR HATI MENJADI TENANG
C. KARENA ZIKIR MANUASIA MERASA DEKAT DENGAN ALLAH
D. ZIKIR ADALAH PEKERJAAN HATI
E. SECARA BAHASA DZIKIR ARTINYA ELING/INGAT

77. APA SYARAT SESEORANG MEMILIH CALON ISTRI DAN SUAMI …
A. RUPAWAN, KAYA, DARI KETURUNAN BAIK-BAIK, AGAMIS
B. YANG PENTING ADALAH SALING MENCINTAI DAN BERAKHLAK MULIA
C. AKHLAK YANG PALING UTAMA
D. BAIK PENAMPILAN DAN TUTUR KATANYA
E. ASALKAN ORANG TUA SETUJU DAN MENGIZINKAN

78. KEBIASAAN ORANG TUA YANG HENDAKNYA DICONTOHKAN KEPADA ANAK AGAR TERTANAM AKHLAK DAN MORAL YANG BAIK PADA ANAK
A. MEMBIASAKAN DIRI UNTUK ANTRI/MENUNGGU GILIRAN
B. MEMBIASAKAN BUDAYA SENYUM, SAPA, DAN SALAM
C. MEMINTA IJIN JIKA INGIN MEMAKAI BARANG ORANG LAIN
D. MEMBIASAKAN DIRI UNTUK BERPENAMPILAN SEDERHANA
E. MEMBIASAKAN DIRI UNTUK MEMBUANG SAMPAH PADA TEMPATNYA

79. KETIKA ANDA KETIKA ANDA MENDAPATKAN KENAIKAN PANGKAT, SUDAH SEPANTASNYALAH UNTUK MELAKUKAN SUJUD SYUKUR, APA MAKNA YANG TERKANDUNG
A. MERASAKAN KEPUASA LAHIR DAN BATIN ATAS HASIL USAHA DAN PERJUANGAN
B. MENYADARI SEGALA KARUNIA YANG DIBERIKAN ALLAH SWT
C. SALAH SATU BENTUK IBADAH
D. RASA TERIMA KASIH KEPADA ALLAH SWT
E. MENSYUKURI HASIL USAHA

80. SAAT ANDA TERLAMBAT BANGUN PAGI, SEMENTARA WAKTU SHOLAT SUBUH TELAH USAI DAN ANDA DIKEJAR WAKTU UNTUK BERANGKAT KE KANTOR KARENA ADA TUGAS YANG MENDESAK, MAKA APA YANG AKAN ANDA LAKUKAN?
A. SHOLAT SUBUH DAN TIDAK BERANGKAT KE KANTOR KARENA SUDAH PASTI TERLAMBAT
B. SEGERA WUDHU, SHOLAT SUBUH KEMUDIAN MANDI DAN BERANGKAT KE KANTOR
C. SEGERA MANDI KEMUDIAN SHOLAT SUBUH LALU BERANGKAT KE KANTOR
D. SHOLAT SUBUH DAN TIDAK BURU-BURU KE KANTOR KARENA SUDAH TERLAMBAT
E. BERGEGAS KE KANTOR KARENA SUDAH HAMPIR TERLAMBAT DAN MANDI DI KANTOR

81. UMAT ISLAM TERTINGGAL DARI BANGSA LAIN. SIKAP SEBAGAI MUSLIM YANG TEPAT UNTUK MENGHADAPINYA ADALAH DENGAN
A. MENCONTOH PROSES DAN PENGALAMAN BANGSA LAIN YANG SUDAH MAJU
B. MEMBANGKITKAN SEMANGAT KEISLAMAN YANG PERNAH BERJAYA DI MASA LAMPAU
C. PERLU EVALUASI TENTANG KONDISI OBJEKTIF UMAT ISLAM LALU MENENTUKAN STRATEGI UNTUK MENGHADAPI SITUASI YANG ADA
D. MENINGKATKAN KOMPETENSI UNTUK BERSAING DENGAN BANGSA LAIN YANG TELAH MAJU
E. MENINGKATKAN IBADAH DAN BERDOA PADA ALLAH AGAR DIBERIKAN KEMAMPUAN BERSAING DENGAN BANGSA LAIN

82. SETUJUKAH ANDA DENGAN PERINGATAN MAULID NABI DILAKSANAKAN SETIAP TAHUNNYA DI LINGKUNGAN POLRI
A. SETUJU
B. SANGAT TIDAK SETUJU
C. RAGU-RAGU
D. SANGAT SETUJU
E. TIDAK SETUJU

83. BAGAIMANA STATUS PASANGAN SUAMI ISTRI DALAM SEBUAH KELUARGA
A. SUAMI BERTANGGUNGJAWAB MEMBIMBING ISTRI UNTUK MENGARUNGI KEHIDUPAN BERSAMA YANG LEBIH BAIK
B. SUAMI MENCARI NAFKAH DAN ISTRI MENGURUS RUMAH TANGGA
C. SUAMI MENJADI KEPALA KELUARGA YANG BERWIBAWA
D. SUAMI MENEMPATKAN ISTRINYA SEBAGAI MITRA YANG SALING MELENGKAPI
E. SUAMI MENJADI PEMIMPIN YANG MENGURUSI SEGALA HAL DALAM RUMAH TANGGA

84. ILMU YANG BERMANFAAT ADALAH
A. ILMU YANG DAPAT MENGANTARKAN KEPADA KEPUASAN BATIN ANDA
B. ILMU YANG DAPAT MEMPERBANYAK HARTA DAN KEKAYAAN MATERI
C. ILMU YANG DIAMALKAN SERTA DIAJARKAN KEPADA ORANG LAIN
D. ILMU YANG MENGHANTARKAN PADA KESADARAN BAHWA ILMU MANUSIA HANYA SEDIKIT DARI LUASNYA ILMU ALLAH
E. ILMU SAKTI YANG BISA DIPERGUNAKAN UNTUK MENGOBATI ORANG

85. CONTOH SIKAP TAAT KEPADA KEDUA ORANG TUA SEPERTI …
A. MEMBANTU BIAYA STUDI ADIK
B. MEMATUHI APAPUN PERINTAHNYA TANPA TERKECUALI
C. MENDOAKAN AGAR MASUK SURGA
D. MEMPERLAKUKAN ORANG TUA LEBIH DIATAS PERLAKUAN PADA DIRI SENDIRI
E. MENOLAK DENGAN CARA YANG BAIK KETIKA DIPERINTAHKAN HAL YANG SALAH

86. KETIKA ANDA MENDENGARKAN SEORANG PENCERAMAH YANG MENYAMPAIKAN UJARAN KEBENCIAN DALAM PENYAMPAIANNYA, APA TINDAKAN ANDA
A. MENGINGATKAN PANITIA ACARA AGAR TIDAK MENGUNDANG PENCERAMAH TERSEBUT DI MASA DATANG
B. LANGSUNG BERDIRI DAN MENGHENTIKAN ACARA TERSEBUT
C. SETELAH ACARA AKAN MELAPORKAN KE PIHAK YANG BERWENANG
D. LANGSUNG MENINGGALKAN ACARA TERSEBUT SECARA DIAM-DIAM
E. MEMBIARKANNYA KARENA TIDAK AKAN MEMPENGARUHI IMAN DAN PENDIRIAN ANDA YANG SUDAH KOKOH

87. SEJARAH MEMBUKTIKAN BAHWA ISLAM MASUK KE INDONESIA MELALUI PROSES YANG PANJANG. KESUKSESAN INI DISEBABKAN OLEH
A. TAKDIR ALLAH AGAR INDONESIA MAYORITAS ISLAM DUNIA
B. FAKTOR PENDAKWAH YANG KHARISMATIK
C. ISLAMISASI BUDAYA YANG SESUAI DENGAN MASYARAKAT NUSANTARA
D. METODE YANG TEPAT, FAKTOR PENDAKWAH, DAN DUKUNGAN SOSIAL
E. FAKTOR PERDAGANGAN ISLAM YANG SESUAI SYARIAT

88. APAKAH TANGGAPAN ANDA TENTANG BID’AH DALAM AGAMA
A. TIDAK SEMUA HAL YANG TIDAK PERNAH DILAKUKAN NABI ADALAH BID’AH DAN BOLEH SAJA DILAKUKAN SELAMA ADA DALIL PENDUKUNG
B. SAYA IKUT PEMUKA AGAMA YANG TIDAK TERLALU KAKU DENGAN MASALAH BID’AH ATAU TIDAK, KARENA MEREKA LEBIH TAHU DARI SAYA
C. SAYA IKUT PEMUKA AGAMA YANG FOKUS MEMBAHAS BID’AH DI BANYAK KAJIANNYA DAN TIDAK MENGIKUTI PEMUKA AGAMA YANG BERLAINAN DENGAN KAJIAN TERSEBUT
D. SEMUA AMALAN YANG TIDAK PERNAH DIPERBUAT OLEH NABI DAN SEMUA HAL TERSEBUT HARAM DILAKUKAN
E. SAYA TIDAK TERLALU MEMPERSOALKAN SOAL BID’AH ATAU TIDAK SUATU AMALAN

89. ERA DIGITAL BERDAMPAK POSITIF DAN NEGATIF BAGI KEHIDUPAN, DI SISI NEGATIF AKAN MENCIPTAKAN KRISIS MORALITAS YANG MENGANCAM ANAK-ANAK KITA. APA YANG SEBAIKNYA ANDA LAKUKAN SEBAGAI ORANG TUA
A. MENYEDIAKAN PENDIDIKAN AGAMA KEPADA ANAK-ANAK, BAIK DI MADRASAH MAUPUN PESANTREN, SEBELUM MEMASUKKAN MEREKA KE SEKOLAH ATAU PERGURUAN TINGGI
B. MEMASUKKAN ANAK-ANAK KE SEKOLAH AGAMA AGAR MEREKA TIDAK TERKENA DAMPAK KRISIS MORALITAS
C. MEMASUKKAN ANAK-ANAK KE LEMBAGA PENDIDIKAN YANG UNGGUL AGAR MAMPU MENJADI ANAK YANG TERAMPIL DAN BERHASIL MERAIH CITA-CITA DI KEMUDIAN HARI
D. MENYEKOLAHKAN ANAK-ANAK KE LEMBAGA PENDIDIKAN UMUM YANG UNGGUL, DAN MEMASUKKAN ANAK-ANAKNYA KE AGAMA YANG ADA DI SEKOLAH
E. MENYEDIAKAN PENDIDIKAN AGAMA SEJAK KECIL DARI LINGKUNGAN KELUARGA, DAN MEMASUKKAN MEREKA KE SEKOLAH UNGGUL

90. APA YANG DIMAKSUD TOLERANSI DALAM BERAGAMA
A. MENUNJUKKAN KEBAIKAN DAN KEISTIMEWAAN ISLAM KEPADA AGAMA LAIN
B. TIDAK MENCAMPURI URUSAN AGAMA ORANG LAIN
C. SIKAP TIDAK MAU TAHU TERHADAP AGAMA ORANG LAIN
D. MENGHARGAI AGAMA ORANG LAIN DAN TIDAK MEMBENARKANNYA
E. MENDAKWAHKAN ISLAM KEPADA ORANG LAIN SECARA DAMAI

91. BAGAIMANA SIKAP ANDA TERHADAP TEMAN ANDA YANG BARU KELUAR DARI RUMAH TAHANAN KARENA KASUS KEJAHATAN
A. TIDAK PEDULI
B. BERTEMAN SEKEDARNYA
C. BERTEMAN DAN MEMBERI MOTIVASI
D. BERTEMAN SEPERTI BIASA
E. BERTEMAN TAPI TETAP WASPADA

92. SALAH SATU BENTUK SIKAP MEMAKNAI NAMA ALLAH AL AFUWW (العَفُوُّ) ADALAH
A. MEMAAFKAN ORANG-ORANG YANG PERNAH MENYAKITI TANPA ADA SYARAT APAPUN
B. SELALU MEMINTA MAAF JIKA BERSALAH
C. MENCINTAI SESAMA MAKHLUK ALLAH
D. MEMBERI MAAF KEPADA JIKA ORANG YANG BERSALAH MEMINTA MAAF
E. TIDAK MENYIMPAN DENDAM PADA ORANG YANG MENYAKITI

93. PUASA MEMILIKI HIKMAH, TERMASUK DALAM HIKMAH PUASA ADALAH …
A. MENJAGA KESEHATAN
B. PENDAI BERSYUKUR ATAS NIKMAT ALLAH, MENJAGA KESEHATAN, MELATIH DISIPLIN, DAN HATI-HATI DALAM PERBUATAN
C. MERASA DIAWASI ALLAH, MERASAKAN KESUSAHAN ORANG LAIN, MEREDAM NAFSU, KEPEKAAN SOSIAL, MENJAGA KESEHATAN
D. MENJAGA KESEHATAN DAN MELATIH DISIPLIN
E. MENJAGA KESEHATAN, DISIPLIN, DAN HATI-HATI DALAM PERBUATAN

94. SALAH SATU AKHLAK MULIA NABI ADALAH “SIDDIQ”, REALISASI KETELADANAN SIKAP TERSEBUT CONTOHNYA ADALAH …
A. MENYELESAIKAN TUGAS YANG DIPERINTAHKAN SESUAI DENGAN TARGET
B. TIDAK MAU MENERIMA SUAP
C. BERINOVASI UNTUK KEMAJUAN ISTITUSI
D. MENGHARGAI SEMUA MAKHLUK
E. MENGAJAK TEMAN UNTUK BERIBADAH BERSAMA

95. ANDA MENDAPAT BONUS KARENA KINERJA BAGUS, SEBAGAI RASA SYUKUR ANDA INGIN BERSEDEKAH, SEMENTARA ANADA PUNYA HUTANG KE TEMAN ANDA. APA YANG ANDA LAKUKAN
A. SEBAGIAN UNTUK SEDEKAH SEBAGIAN UNTUK MEMBAYAR HUTANG
B. MENGARAHKAN BONUS UNTUK SEDEKAH KARENA SEDEKAH ADALAH IBADAH YANG MULIA
C. MEMBAYAR HUTANG SELURUHNYA
D. TIDAK BERSEDEKAH DAN TIDAK MEMBAYAR HUTANG
E. MEMINTA WAKTU TENGGANG UNTUK BAYAR HUTANG KARENA INGIN BERSEDEKAH

96. PRINSIP BERAGAMA YANG MODERAT ADALAH
A. WALAUPUN MAKSIAT JALAN TAPI IBADAH HARUS TETAP JALAN JUGA
B. MENGABDI DAN TAAT PADA TUHAN DAN TIDAK PEDULI DENGAN KEHIDUPAN DUNIA
C. AKHLAKUL KARIMAH ADALAH YANG PALING PENTING
D. MENGABDI PADA TUHAN DAN BERUPAYA MEMULIAKAN MANUSIA
E. TENGGANG RASA DAN TOLERANSI HARUS DIUTAMAKAN

97. KETIKA ANDA MENJADI MAKMUM SHOLAT SUBUH BERJAMAAH DALAM SEBUAH PERJALANAN, IMAM SHOLAT TERSEBUT TIDAK MEMBACA DOA QUNUT SAAT RAKAAT KEDUA, SEMENTARA ANDA TERBIASA DENGAN MEMBACA DOA QUNUT, APA YANG AKAN ANDA LAKUKAN
A. MENGULANGI SHOLAT SUBUH SENDIRI SESUDAH SHOLAT BERJAMAAH TERSEBUT DENGAN MEMBACA DOA QUNUT
B. TETAP MENGIKUTI IMAM DAN TIDAK MENGULANGI SHOLAT SUBUH
C. TETAP MEMBACA QUNUT SETELAH RUKU' WALAUPUN IMAM TIDAK MEMBACA DOA QUNUT
D. MELAKSANAKAN SUJUD SYAHWI SETELAH IMAM MENGUCAPAN SALAM
E. MENGUCAPKAN SUBHANALLAH SAAT IMAM I'TIDAL KARENA TIDAK MEMBACA DOA QUNUT

98. SETUJUKAH ANDA JIKA OKNUM PENDAKWAH YANG SERING MENEBARKAN PEMAHAMAN AGAMA YANG SERING MEMBID’AHKAN SESAMA MUSLIM UNTUK DILARANG BERDAKWAH DI LINGKUNGAN POLRI
A. SANGAT SETUJU
B. RAGU-RAGU
C. SETUJU
D. TIDAK SETUJU
E. SANGAT TIDAK SETUJU

99. APA YANG DILAKUKAN UNTUK MENGHINDARKAN PPNS DARI FAHAM RADIKAL DAN INTOLERAN
A. PENANAMAN NILAI MODERASI BERAGAMA YANG HARUS SEMAKIN DIPERDALAM DENGAN KEGIATAN-KEGIATAN KEAGAMAAN YANG SESUAI AJAWAN AHLUSSUNNAH WAL JAMAAH
B. SELEKTIF TERHADAP DA’I YANG AKAN BERDAKWAH DI LINGKUNGAN POLRI
C. MASJID-MASJID DI LINGKUNGAN POLRI HARUS MENERAPKAN ATURAN UNTUK DAI YANG MEMANDU IBADAH AGAR MENEBARKAN SIKAP MODERAT DAN TIDAK PROFOKATIF
D. REKRUTMEN PERSONIL YANG LEBIH KETAT TERHADAP CALON ANGGOTA POLRI, PENELUSURAN MENDALAM TERHADAP REKAM JEJAK DAN AKUN MEDSOSNYA
E. MEWAJIBKAN SELURUH PPNS POLRI YANG BERAGAMA ISLAM UNTUK SHOLAT BERJAMAAH

100. CIRI-CIRI ISLAM YANG TIDAK EKSTREM ADALAH …
A. MODERAT DALAM MENJALANKAN AGAMA
B. SEIMBANG ANTARA KEBAIKAN DAN KEMUNGKARAN
C. MENJALANKAN SYARIAT AGAMA SENDIRI TIDAK MENGURUSI AGAMA LAIN
D. TOLERANSI KEPADA SEMUA PERILAKU ORANG
E. BERBUAT ADIL KEPADA SESAMA MANUSIA

* Soal-soal ini diakses dari website CAT e-rohani pada tanggal 6 Agustus 2022. Hasil : 42 dan 229.



That's the article Latihan Soal E-Rohani II 2022

That's it for the article Latihan Soal E-Rohani II 2022 this time, hopefully can be useful for all of you. okay, see you in another article post.

You are now reading the article Latihan Soal E-Rohani II 2022 with link address https://doaislamupdate.blogspot.com/2022/08/latihan-soal-e-rohani-ii-2022.html
Comment Policy: Please write your comments that match the topic of this page post. Comments containing links will not be displayed until they are approved.
Open Comments
Close Comment